Blog Yang Mengulas Tips Trik Android Terbaru, Aplikasi Android Gratis, Game Android Gratis, Belajar Modding Android, Tutorial Android

Aplikasi Terbaik Untuk Menggambar Manga, Melukis Sketsa di Android

Advertisement
Aplikasi Terbaik Untuk Menggambar Manga, Melukis Sketsa di Android – Menggambar Manga atau sketsa biasanya hanya bisa dilakukan di komputer atau di kertas kosong. Akan tetapi, saat ini, banyak aplikasi di android yang bisa anda coba pergunakan untuk membantu dalam menggambar manga dan juga sketsa yang bisa dilakukan dengan mudah hanya menggunakan fitur aplikasi yang ada di smartphone android anda. bagi anda yang memiliki pekerjaan di bidang menggambar sketsa, maka aplikasi android yang satu ini, sangat bermanfaat untuk anda miliki.

Banyak sekali fitu menarik yang bisa anda pergunakan untuk membantu dalam menggambar sketsa dan juga manga ini, dagar nantinya anda bisa menggunakannya untuk membuat beragam gambar hanya dengan menggunakan smartphone android yang anda miliki. Jika anda merupakan seorang yang ingin mencoba aplikasi android dengan fitur menarik dan keren ini, berikut ini adalah beberapa aplikasi terbaik untuk menggambar sketsa, manga untuk anda coba.

Aplikasi Terbaik Untuk Menggambar Manga, Melukis Sketsa di Android

1. Clover Paint
 
aplikasi clover paint

Yang pertama ada Clover Paint, dimana aplikasi android yang satu ini, merupakan salah satu yang memiliki beragam fitur serta efek yang menarik untuk dicoba. Fitur unggulan dari aplikasi ini adalah adanya auto save yang akan mengantisipasi jika sesuatu terjadi seperti lag, atau yang lainnya. Dengan aplikasi android ini, maka menggambar karakter dengan detail dan lebih menarik bisa anda coba gambar dan buat sesuai dengan keinginan.

2. Art Flow

aplikasi art flow

Aplikasi ini memang merupakan salah satu yang cukup populer dimana anda bisa membuat berbagai macam karya lukisan dengan baik dan mudah. Terdapat fitur brush yang cukup banyak di aplikasi ini. Kombinasi fitur brush ini, akan semakin terlihat menarik dengan berbagai macam warna didalamnya yang dihasilkan didalamnya. Akan tetapi, untuk aplikais ini, hanya masih mendukung fitur landscape belum mendukung fitur potrait didalamnya.

3. Zen Brush

aplikasi zen brush

Yang selanjutnya adalah Zen Brush, dimana aplikasi android yang satu ini memang lebih mengedepankan seni lukis dan juga menggambar menggunakan efek tinta dengan lebih menarik. Untuk background yang ada didalamnya memang cukup banyak tersedia dan artistik untuk digunakan. Bagi anda yang pada saat melukis melakukan kesalahan, aplikasi ini menyediakan fitur undo didalamnya.

4. Skecht Master

aplikasi skecht master

Aplikasi android yang satu ini memang terbilang mudah untuk digunakan. Aplikasi ini belum mendukung fitur landscape sehingga hanya bisa digunakan untuk mendukung fitur mode potrait didalamnya. Banyak fitur dan tools menarik yang ada didalam aplikasi menggambar ini, dimana salah satunya adalah anda bisa menggunakan berbagai macam jenis kuas dan kanvas untuk mendukung proses menggambar anda. 

5. Layer Paint HD 

aplikasi layer paint HD

Aplikasi android yang satu ini, juga cocok digunakan untuk menggambar manga,dimana untuk user interfacenya pun menarik dan terlihat lebih profesonal. Banyak peralatan yang bisa anda pergunakan didalam aplikasi menggambar ini. Fitur yang ada didalam aplikasi ini memang beragam. Mulai dari eksport file, hingga beragam efek filter didalamnya yang menarik untuk dipergunakan.

Baca Juga:

Itulah beberapa aplikasi terbarik untuk menggambar manga, dan melukis sketsa yang menarik untuk anda coba gunakan. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.
Advertisement
Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Aplikasi Terbaik Untuk Menggambar Manga, Melukis Sketsa di Android

0 komentar:

Post a Comment

Sebelum berkomentar baca dulu dibawah ini:

Komentar di Blog ini sepenuhnya di Moderasi oleh Admin, jadi komentar yang masuk akan di saring terlebih dahulu / tidak langsung publish.

1. Komentar yang mengandung SPAM, promosi, referral tidak akan di publikasi.

2. Baca Artikel sampai selesai sebelum berkomentar.

3. Pastikan kalian men-ceklis Notify Me agar jika komentar kalian mendapatkan balasan, akan di beri tahu melalui email.